BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN


SUMBER DAYA MANUSIA

Berita


blgo image


19 October 2022


BKPSDM GELAR OPTIMALISASI LKBH KORPRI DAN BPJS KESEHATAN BAGI ASN


Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Malang Nurman Ramdansyah membuka kegiatan Optimalisasi Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum  (LKBH) KORPRI sebagai Perlindungan Hukum dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan bagi Aparatur Sipil Negara  di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang, pada Rabu (19/10/2022) di Ruang Rapat Gerha Bakti Praja BKPSDM Kabupaten Malang   Kegiatan yang dihadiri oleh Kepala


Lebih lengkap


blgo image


18 October 2022


BKPSDM LAKSANAKAN UJI KOMPETENSI MUTASI MASUK KABUPATEN MALANG


Sebanyak 13 orang PNS menjalani proses uji kompetensi sebagai bagian dari prosedur penerimaan bagi PNS yang akan mutasi masuk ke lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang. Kegiatan ini dimaksudkan untuk mengetahui kompetensi dan kualifikasi PNS dari luar Kabupaten Malang sebelum diterima untuk mengabdi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang. Dalam uji kompetensi yang berlangsung daring pada hari ini, Selasa (18/10) masing-masing PNS


Lebih lengkap


blgo image


15 October 2022


FASILITASI PANWASLU KABUPATEN MALANG, CALON PANWASCAM IKUTI UJIAN DI LAB CAT BKPSDM


Bertempat di Laboratorium CAT Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Malang , sebanyak 450 calon anggota Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kecamatan (Panwascam) di Kabupaten Malang mengikuti tes dengan sistem daring pada Minggu (15/10/2022). Pelaksanaan tes langsung terhubung pada website CAT BAWASLU yang  terbagi dalam enam sesi, setiap sesi diikuti oleh 80 peserta dan berlangsung selama 90 menit.Ujian ini diselenggarakan


Lebih lengkap


blgo image


14 October 2022


KEPALA BKPSDM TERIMA PENGHARGAAN PENYELENGGARA BANGKOM BERBASIS SDGS


Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Malang menerima penghargaan dari Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa sebagai Juara Harapan II untuk kategori Kelembagaan dalam Penyelenggaraan Pengembangan Kompetensi (Bangkom)  Berbasis Sustainable Development Goals (SDGs) sebagai bagian gelaran ASN Achievement Awards tahun 2022 untuk memeriahkan HUT ke-77 Provinsi Jawa Timur. Kepala BKPSDM Kabupaten Malang Nurman Ramdansyah hadir


Lebih lengkap


blgo image


13 October 2022


KUNJUNGAN DARI BKPSDM KABUPATEN KLATEN DI AULA GERHA BAKTI PRAJA


Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Malang menerima kunjungan dari BKPSDM Kabupaten Klaten di Aula Gerha Bakti Praja, Kamis (13/10/2022).


Lebih lengkap