BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN


SUMBER DAYA MANUSIA

Berita


blgo image


22 October 2024


KEGIATAN PENGMAS FILKOM UNIVERSITAS BRAWIJAYA DENGAN LAB CAT BKPSDM KAB MALANG


Merupakan kehormatan bagi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Malang untuk menjadi mitra Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya dalam pelaksanaan kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat merupakan suatu pengamalan ilmu pengetahuan dan teknologi yang dilakukan oleh perguruan tinggi secara melembaga melalui metode ilmiah langsung kepada masyarakat dalam upaya menyukseskan pembangunan dan mengembangkan manusia pembangunan. Dalam kesempatan


Lebih lengkap


blgo image


21 October 2024


BKPSDM KABUPATEN MALANG MENERIMA KUNJUNGAN BKPSDM KABUPATEN OGAN ILIR


      Bertempat di Aula Gerha Bakti Praja, BKPSDM Kabupaten Malang menerima kunjungan BKPSDM Kabupaten Ogan Ilir pada Senin (21/10/2024). Rombongan dipimpin oleh Kepala Bidang Mutasi, Promosi dan Penilaian Kinerja Aparatur H. Martadinata diterima oleh Sekretaris BKPSDM didampingi jajaran Kepala Bidang dan Pejabat Fungsional. Fokus dari pelaksanaan kunjungan kali ini adalah implementasi manajemen


Lebih lengkap


blgo image


17 October 2024


AUDIENSI DAN SOSIALISASI PEMBIAYAAN TAPERA


Banyak ASN di jajaran pemerintahan Kabupaten Malang yang belum memiliki rumah layak huni. Bahkan banyak ASN yang telah bekerja antara 5 hingga 10 tahun masih belum memiliki rumah sendiri. Beberapa masih menyewa atau masih tinggal bersama orang tua. Dengan didasari hal tersebut maka BKPSDM Kabupaten Malang menggandeng BP TAPERA bersama Bank BTN Syariah dan BTN Konvensional untuk menggelar Audiensi


Lebih lengkap


blgo image


10 October 2024


Buka Seleksi CAT Anugerah ASN Berprestasi, Kepala BKPSDM: "Fokus, Tidak Usah Mikir yang Macam-Macam Dulu"


“Fokus, tidak usah mikir yang macam-macam, SPJ tidak usah dipikir dulu, semoga problem utang-piutang segera lunas, Insya Allah tuntas setelah ini”, demikian disampaikan Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Nurman Ramdansyah di hadapan para peserta Seleksi Pengetahuan dan Kompetensi Berbasis CAT dalam rangka Ajang Anugerah ASN Berprestasi 2024 (AAB 2024) di Lab CAT BKPSDM pada Rabu (9/10/2024). Harapan


Lebih lengkap


blgo image


03 October 2024


PERSIAPAN SELEKSI PPPK, BALITABANGDA DAN DINSOS ULANG SIMULASI CAT


Dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan ujian Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang pelaksanaannya semakin dekat, Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) dan Dinas Sosial Kabupaten Malang kembali mengadakan simulasi Computer Assisted Test (CAT) bagi tenaga non ASNnya. Simulasi ini dilaksanakan pada Rabu, (2/10/2024), diikuti oleh 18 peserta dari Balitbangda dan 25  peserta dari Dinas Sosial. Kepala Balitbangda, Ricky Meinardhy, turut


Lebih lengkap